Pada tulisan sebelumnya, kita bisa saja langsung mensave animasi yang kita buat ke dalam file Flash. namun ada tugas terakhir agar banner yang kita buat tidak me-looping atau mengulang dari awal secara keselurahan, tapi cukup pada animasi bagian terakhir saja. dan ini di lakukan dengan membuat script sederhana.
1. pilih tulisan scene_1 di Timepanel, dan pilih juga Frame yang paling akhir .
2. Tekan tombol Add Script.pada menu yang terbuka pilih movie control – gotoAndPlay – gotoAndPlay ( Frame ).
menambah movie control di atas artinya kita akan mengontrol jalanya animasi. di antaranya yang bisa kita lakukan mengontrol agar animasinya melooping ( mengulang ) hanya pada frame yang kita tentukan saja.
3. Setelah terbuka jendela script-nya.
tulisankan nila atau di Frame berapakah kita akan mengulang animasinya. misalkan animasinya mengulang hanya pada animasi frame 225.
4. Langkah yang terakhir. pada Movie Panel kita pilih tab Scene kemudian di samping tulisan On Click pilih : Go to link (url). dan pada kotak kosong isi alamat (url) blog kita atau alamat (url) feed. artinya ini jika kita menekan banner ini maka akan menuju pada halaman depan blog atau feed kita.
5. Setelah beres kemudian buka menu File – Export – SWF atau Ctrl + E.
6. Huhuhui sekarang kita punya banner header animasi flash, untuk memajangnya di blog kita baca saja caranya di sini.
<<<Previous | | | Next>>> |
Mas, Saya mau tanya.
ReplyDeleteSaya Sudah Download Program Swish Max 2. Kemudian saya cari patchnya.
Programnya bisa jalan. Kemudian saya Export ke swf. Saat di komputer di kosan bisa terbuka swfnya tapi di browser IE ga mw.
Minta Solusinya???:(
kalau boleh sy tahu di blog mana yach yg di pasangin flashnya..
ReplyDeletedijajal heula ah. mdh2an brhasil :)
ReplyDeletesip bro heuehueu
ReplyDelete